KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan bahwa peringkat daya saing pariwisata Indonesia dalam Travel and Tourism Competitiveness Index dari tahun ke tahun semakin baik. "Di 2015 peringkat kita berada di peringkat 50. Kemudian 2 tahun berikutnya, 2017 naik ke peringkat 42. Dan di tahun 2019 peringkat kita kembali naik, meskipun hanya sedikit, pada peringkat 40," ujar Presiden Jokowi, Senin (17/2) dikutip dari laman setkab.go.id. Baca Juga: Pariwisata Indonesia kalah terus dari Malaysia, ini kata Jokowi
Jokowi: Peringkat daya saing pariwisata Indonesia terus naik
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan bahwa peringkat daya saing pariwisata Indonesia dalam Travel and Tourism Competitiveness Index dari tahun ke tahun semakin baik. "Di 2015 peringkat kita berada di peringkat 50. Kemudian 2 tahun berikutnya, 2017 naik ke peringkat 42. Dan di tahun 2019 peringkat kita kembali naik, meskipun hanya sedikit, pada peringkat 40," ujar Presiden Jokowi, Senin (17/2) dikutip dari laman setkab.go.id. Baca Juga: Pariwisata Indonesia kalah terus dari Malaysia, ini kata Jokowi