KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo merevisi Peraturan Presiden nomor 9 tahun 2016 tentang percepatan Kebijakan Satu Peta (KSP). Revisi tersebut mengubah fungsi peta hasil dari KSP. Peta hasil KSP berfungsi sebagai acuan bagi sejumlah aspek dalam penggunaan lahan. Peta hasil KSP akan menjadi acuan bagi kebijakan pembangunan berbasis spasial. Selain itu, peta hasil KSP juga akan digunakan sebagai acuan perencanaan dam pemanfaatan ruang yang terintegrasi.
Jokowi revisi percepatan Kebijakan Satu Peta
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo merevisi Peraturan Presiden nomor 9 tahun 2016 tentang percepatan Kebijakan Satu Peta (KSP). Revisi tersebut mengubah fungsi peta hasil dari KSP. Peta hasil KSP berfungsi sebagai acuan bagi sejumlah aspek dalam penggunaan lahan. Peta hasil KSP akan menjadi acuan bagi kebijakan pembangunan berbasis spasial. Selain itu, peta hasil KSP juga akan digunakan sebagai acuan perencanaan dam pemanfaatan ruang yang terintegrasi.