KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo menyebut ada anggaran daerah sebesar Rp 170 triliun yang masih mengendap di bank. Angka tersebut merupakan akumulasi dari total dana daerah yang ada di seluruh Indonesia. Hal itu dinilai bertentangan dengan upaya mengerek pertumbuhan ekonomi yang memerlukan kecepatan belanja pemerintah. "Masih Rp 170 triliun di bank. Artinya penggunaannya memerlukan kecepatan terutama di kuartal ketiga ini," ujar Jokowi saat meninjau penanganan virus corona (Covid-19) di Jawa Barat, Selasa (11/8).
Jokowi sebut ada Rp 170 triliun dana daerah masih mengendap di bank
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo menyebut ada anggaran daerah sebesar Rp 170 triliun yang masih mengendap di bank. Angka tersebut merupakan akumulasi dari total dana daerah yang ada di seluruh Indonesia. Hal itu dinilai bertentangan dengan upaya mengerek pertumbuhan ekonomi yang memerlukan kecepatan belanja pemerintah. "Masih Rp 170 triliun di bank. Artinya penggunaannya memerlukan kecepatan terutama di kuartal ketiga ini," ujar Jokowi saat meninjau penanganan virus corona (Covid-19) di Jawa Barat, Selasa (11/8).