JAKARTA. Wakil Direktur Utama PT Bank Danamon Indonesia Tbk (BDMN) Jos Luhukay mengatakan, siapapun yang menjadi pengganti Boediono sebagai Gubernur Bank Indonesia (BI), harus bisa melanjutkan program-program yang saat ini sudah menjadi komitmen BI. "Jangan sampai berbagai kebijakan yang telah dilakukan oleh Pak Boediono berhenti di tengah jalan. Apalagi, saat ini industri perbankan harus menghadapi krisis keuangan yang belum tahu kapan selesainya," tuturnya di sela-sela acara Apconex 2009 di Jakarta hari ini (15/5).
Jos Luhukay: Pengganti Boediono Harus Bisa Melanjutkan Program BI
JAKARTA. Wakil Direktur Utama PT Bank Danamon Indonesia Tbk (BDMN) Jos Luhukay mengatakan, siapapun yang menjadi pengganti Boediono sebagai Gubernur Bank Indonesia (BI), harus bisa melanjutkan program-program yang saat ini sudah menjadi komitmen BI. "Jangan sampai berbagai kebijakan yang telah dilakukan oleh Pak Boediono berhenti di tengah jalan. Apalagi, saat ini industri perbankan harus menghadapi krisis keuangan yang belum tahu kapan selesainya," tuturnya di sela-sela acara Apconex 2009 di Jakarta hari ini (15/5).