JAKARTA. PT Jasa Marga Tbk (JSMR) mematangkan rencana sekuritisasi aset. Hasil sekuritisasi aset nantinya akan digunakan sebagai sumber pendanaan ekspansi emiten pelat merah tersebut. "Juni atau Juli ini mudah-mudahan sudah bisa kami launching," kata Donny Arsal, Direktur Investasi JSMR di Jakarta, belum lama ini. Diharapkan JSMR meraup dana segar sekitar Rp 1 triliun hingga Rp 2 triliun melalui sekuritisasi aset tersebut. Saat ini, progresnya masih berjalan dan sudah masuk dalam tahap pematangan termasuk penentuan pihak underwriter yang akan digunakan nantinya.
JSMR target sekuritisasi aset pada Juli 2017
JAKARTA. PT Jasa Marga Tbk (JSMR) mematangkan rencana sekuritisasi aset. Hasil sekuritisasi aset nantinya akan digunakan sebagai sumber pendanaan ekspansi emiten pelat merah tersebut. "Juni atau Juli ini mudah-mudahan sudah bisa kami launching," kata Donny Arsal, Direktur Investasi JSMR di Jakarta, belum lama ini. Diharapkan JSMR meraup dana segar sekitar Rp 1 triliun hingga Rp 2 triliun melalui sekuritisasi aset tersebut. Saat ini, progresnya masih berjalan dan sudah masuk dalam tahap pematangan termasuk penentuan pihak underwriter yang akan digunakan nantinya.