KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Unilever Indonesia Tbk (UNVR) membenarkan adanya wacana divestasi merek Blue Band. Saat ini, proses tersebut sedang ditangani oleh Unilever global dan dalam tahap penjajakan. Tevilyan Yudhistira Rusli, Direktur Keuangan UNVR mengaku tidak khawatir atas adanya rencana tersebut. Pihaknya akan mengikuti keputusan Unilever pusat. Dia menyatakan, penjualan produk Blue Band selama ini berkontribusi tidak sampai 1,5% dari seluruh total penjualan UNVR. "Blue Band memang besar di market (margarin), tapi impact ke kami kecil," terang Yudhistira dalam paparan publik di Kantor Pusat Unilever Indonesia, Tangerang, Rabu (1/11).
Jual Blue Band, Unilever: ada tiga nama potensial
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Unilever Indonesia Tbk (UNVR) membenarkan adanya wacana divestasi merek Blue Band. Saat ini, proses tersebut sedang ditangani oleh Unilever global dan dalam tahap penjajakan. Tevilyan Yudhistira Rusli, Direktur Keuangan UNVR mengaku tidak khawatir atas adanya rencana tersebut. Pihaknya akan mengikuti keputusan Unilever pusat. Dia menyatakan, penjualan produk Blue Band selama ini berkontribusi tidak sampai 1,5% dari seluruh total penjualan UNVR. "Blue Band memang besar di market (margarin), tapi impact ke kami kecil," terang Yudhistira dalam paparan publik di Kantor Pusat Unilever Indonesia, Tangerang, Rabu (1/11).