KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah telah menunjuk Wiku Adisasmito sebagai Juru Bicara Satuan Tugas Penanganan Covid-19. Dalam paparan perdananya, Wiku menjelaskan, ada perubahan pengumuman kasus Covid-19 secara harian. "Terjadi perubahan pengumuman kasus Covid-19 harian yang sebelumnya disampaikan oleh Dirjen P2P Kemenkes dr. Achmad Yurianto, selanjutnya update kasus harian dapat langsung dilihat di portal www.covid19.go.id," ujar Wiku saat memberikan keterangan pers, Selasa (21/7). Baca Juga: UPDATE Corona Indonesia, Selasa (21/7): 89.869 kasus, 48.466 sembuh, 4.320 meninggal
Jubir penanganan Covid-19 tak lagi umumkan perkembangan harian kasus corona
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah telah menunjuk Wiku Adisasmito sebagai Juru Bicara Satuan Tugas Penanganan Covid-19. Dalam paparan perdananya, Wiku menjelaskan, ada perubahan pengumuman kasus Covid-19 secara harian. "Terjadi perubahan pengumuman kasus Covid-19 harian yang sebelumnya disampaikan oleh Dirjen P2P Kemenkes dr. Achmad Yurianto, selanjutnya update kasus harian dapat langsung dilihat di portal www.covid19.go.id," ujar Wiku saat memberikan keterangan pers, Selasa (21/7). Baca Juga: UPDATE Corona Indonesia, Selasa (21/7): 89.869 kasus, 48.466 sembuh, 4.320 meninggal