KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) mencatat sebanyak 281 pengusaha telah menyampaikan surat pernyataan minat (letter of intent/LoI) untuk berinvestasi di IKN. Jumlah ini bertambah setelah diselenggarakan ya KTT ASEAN ke-43 pada 7-9 September kemarin. Adapun jumlah sementara pada 3 September 2023 sebanyak 270 LoI. Deputi Bidang Pendanaan dan Investasi Otorita IKN Agung Wicaksono mengatakan, dari 281 LoI ini sebagian besar merupakan investor dari negara anggota ASEAN, terutama negara-negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.
Jumlah Calon Investor IKN Terus Bertambah Menjadi 281 Pasca KTT ASEAN
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) mencatat sebanyak 281 pengusaha telah menyampaikan surat pernyataan minat (letter of intent/LoI) untuk berinvestasi di IKN. Jumlah ini bertambah setelah diselenggarakan ya KTT ASEAN ke-43 pada 7-9 September kemarin. Adapun jumlah sementara pada 3 September 2023 sebanyak 270 LoI. Deputi Bidang Pendanaan dan Investasi Otorita IKN Agung Wicaksono mengatakan, dari 281 LoI ini sebagian besar merupakan investor dari negara anggota ASEAN, terutama negara-negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.