KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Jumlah kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) yang berkunjungan ke Indonesia pada bulan Oktober 2020 masih belum bisa kembali ke posisi pra Covid-19. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, total kunjungan wisman pada Oktober 2020 sebesar 158.200 kunjungan atau masih terkoreksi 88,25% yoy dari total kunjungan wisman pada bulan Oktober 2019 yang sebanyak 1,28 juta kunjungan. Deputi Bidang Statistik Distribusi dan JAsa BPS Setianto mengungkapkan, masih landainya jumlah kunjungan wisman ini memang masih dipengaruhi oleh wabah Covid-19 yang masih ada.
Jumlah kunjungan wisman masih belum kembali ke pra Covid-19
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Jumlah kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) yang berkunjungan ke Indonesia pada bulan Oktober 2020 masih belum bisa kembali ke posisi pra Covid-19. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, total kunjungan wisman pada Oktober 2020 sebesar 158.200 kunjungan atau masih terkoreksi 88,25% yoy dari total kunjungan wisman pada bulan Oktober 2019 yang sebanyak 1,28 juta kunjungan. Deputi Bidang Statistik Distribusi dan JAsa BPS Setianto mengungkapkan, masih landainya jumlah kunjungan wisman ini memang masih dipengaruhi oleh wabah Covid-19 yang masih ada.