KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan start up bidang ride sharing terus tumbuh. Tak hanya menyediakan pelayanan transportasi, kini mulai ekspansi ke berbagai sektor lain. Tak terkecuali Grab Indonesia. Selain menyediakan Layanan transportasi On-demand berupa GrabTaxi, GrabCar, dan GrabBike serta layanan 'nebeng' berupa GrabHitch Motor atau Mobil. Grab juga memberikan layanan pengiriman berupa GrabExpress, GrabFood, dan GrabParcel. "Layanan pengantaran kami mengalami pertumbuhan pesat dimana telah terjadi peningkatan jumlah pemesanan, terutama untuk layanan GrabFood sebesar 10 kali lipat terhitung sejak Agustus tahun lalu," ungkap Marketing Director, Grab Indonesia Mediko Azwar kepada Kontan.co.id pada Kamis (23/11).
Jumlah pesanan GrabFood loncat 10 kali lipat
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan start up bidang ride sharing terus tumbuh. Tak hanya menyediakan pelayanan transportasi, kini mulai ekspansi ke berbagai sektor lain. Tak terkecuali Grab Indonesia. Selain menyediakan Layanan transportasi On-demand berupa GrabTaxi, GrabCar, dan GrabBike serta layanan 'nebeng' berupa GrabHitch Motor atau Mobil. Grab juga memberikan layanan pengiriman berupa GrabExpress, GrabFood, dan GrabParcel. "Layanan pengantaran kami mengalami pertumbuhan pesat dimana telah terjadi peningkatan jumlah pemesanan, terutama untuk layanan GrabFood sebesar 10 kali lipat terhitung sejak Agustus tahun lalu," ungkap Marketing Director, Grab Indonesia Mediko Azwar kepada Kontan.co.id pada Kamis (23/11).