KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Jumlah dokteryang meninggal akibat Covid 19 terus bertambah. Berdasarkan rilis Ikatan Dokter Indonesia (IDI) hingga Selasa (10/11), dari Maret hingga November 2020 terdapat total 282 petugas medis dan kesehatan yang wafat akibat terinfeksi Covid. Dr Adib Khumaidi, SpOT, Ketua Tim Mitigasi IDI mengatakan, dalam situasi pandemi Covid 19 saat ini, para petugas medis dan kesehatan adalah pahlawan dalam arti sebenarnya. "Mereka berani dan kuat pada saat ketakutan. Mereka muncul setiap hari untuk melawan virus corona, bahkan sering kali dengan membahayakan kesehatan mereka dan keluarga mereka," kata dia dalam rilis Selasa (10/11). Baca Juga: IDI : Jumlah pasien Covid 19 bakal melonjak dalam dua pekan usai long weekend
Jumlah petugas kesehatan meninggal akibat Covid 19 mencapai 282 orang
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Jumlah dokteryang meninggal akibat Covid 19 terus bertambah. Berdasarkan rilis Ikatan Dokter Indonesia (IDI) hingga Selasa (10/11), dari Maret hingga November 2020 terdapat total 282 petugas medis dan kesehatan yang wafat akibat terinfeksi Covid. Dr Adib Khumaidi, SpOT, Ketua Tim Mitigasi IDI mengatakan, dalam situasi pandemi Covid 19 saat ini, para petugas medis dan kesehatan adalah pahlawan dalam arti sebenarnya. "Mereka berani dan kuat pada saat ketakutan. Mereka muncul setiap hari untuk melawan virus corona, bahkan sering kali dengan membahayakan kesehatan mereka dan keluarga mereka," kata dia dalam rilis Selasa (10/11). Baca Juga: IDI : Jumlah pasien Covid 19 bakal melonjak dalam dua pekan usai long weekend