KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah terus berupaya menggenjot tes virus corona (Covid-19) di Indonesia. Pasalnya hingga saat ini jumlah tes di Indonesia untuk mendeteksi kasus positif Covid-19 masih minim. Bahkan terakhir Filipina telah melampaui jumlah tes di Indonesia. "Filipina sudah berhasil melampaui Indonesia, selamat untuk Filipina. Dan Indonesia tentunya tak akan kalah dalam meningkatkan itu," ujar Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito saat memberikan keterangan pers, Selasa (11/8). Baca Juga: Fitch Rating prediksi aktivitas ekonomi Indonesia tahun ini bisa terkontraksi 2%
Jumlah tes corona di Indonesia kalah dari Filipina, ini yang dikejar Satgas Covid-19
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah terus berupaya menggenjot tes virus corona (Covid-19) di Indonesia. Pasalnya hingga saat ini jumlah tes di Indonesia untuk mendeteksi kasus positif Covid-19 masih minim. Bahkan terakhir Filipina telah melampaui jumlah tes di Indonesia. "Filipina sudah berhasil melampaui Indonesia, selamat untuk Filipina. Dan Indonesia tentunya tak akan kalah dalam meningkatkan itu," ujar Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito saat memberikan keterangan pers, Selasa (11/8). Baca Juga: Fitch Rating prediksi aktivitas ekonomi Indonesia tahun ini bisa terkontraksi 2%