JAKARTA. PT Bank Mandiri Tbk mengaku sudah mempunyai tiga strategi untuk mengantisipasi virus Ransomware WannaCry. Antisiasi ini untuk mencegah virus mengganggu sistem perbankan. Rico UsthavI Frans, Direktur Digital Banking dan Teknologi Bank Mandiri mengatakan strategi pertama adalah membentuk pusat komando (command center). "Pusat komando ini terdiri dari tim keamanan IT yang terus melakukan monitor," ujar Rico kepada KONTAN, Senin (15/5).
Jurus Bank Mandiri antisipasi ransomware
JAKARTA. PT Bank Mandiri Tbk mengaku sudah mempunyai tiga strategi untuk mengantisipasi virus Ransomware WannaCry. Antisiasi ini untuk mencegah virus mengganggu sistem perbankan. Rico UsthavI Frans, Direktur Digital Banking dan Teknologi Bank Mandiri mengatakan strategi pertama adalah membentuk pusat komando (command center). "Pusat komando ini terdiri dari tim keamanan IT yang terus melakukan monitor," ujar Rico kepada KONTAN, Senin (15/5).