KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan GPS tracker berbasis internet of things (IoT) Fox Logger optimistis bisa meningkatkan penjualan hingga Rp 100 miliar pada tahun ini. CEO Fox Logger Alamsyah Cheung mengatakan, target tersebut melonjak 3 kali lipat dari penjualan di tahun lalu. Dia mengungkap, di 2020 penjualan Fox Logger hanya sekitar Rp 30 miliar, turun 30% dari 2019 yang sekitar Rp 39 miliar. “2021 ini saya sudah hitung, kita akan bisa gol kurang lebih 3 kali lipat yaitu sekitar Rp 100 miliar,” ujar Alamsyah secara virtual, Jumat (22/1).
Jurus Fox Logger, perusahaan GPS tracker menggarap pasar industri otomotif tahun ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan GPS tracker berbasis internet of things (IoT) Fox Logger optimistis bisa meningkatkan penjualan hingga Rp 100 miliar pada tahun ini. CEO Fox Logger Alamsyah Cheung mengatakan, target tersebut melonjak 3 kali lipat dari penjualan di tahun lalu. Dia mengungkap, di 2020 penjualan Fox Logger hanya sekitar Rp 30 miliar, turun 30% dari 2019 yang sekitar Rp 39 miliar. “2021 ini saya sudah hitung, kita akan bisa gol kurang lebih 3 kali lipat yaitu sekitar Rp 100 miliar,” ujar Alamsyah secara virtual, Jumat (22/1).