Jakarta. Penyakit demam berdarah dengue (DBD) marak terjadi di banyak wilayah. Salah satu indikasi DBD adalah penurunan trombosit. Banyak yang mempercayai, jus jambu bisa meningkatkan trombosit yang anjlok. Apakah benar secara medis? Menurut dokter spesialis anak konsultan bidang infeksi dan dan penyakit tropis, Sri Rezeki Hadinegoro, buah jambu biji bukan untuk meningkatkan trombosit pasien DBD. Buah ini sebenarnya sama manfaatnya dengan buah-buahan lain yang kaya nutrisi.
Jus jambu ampuh bagi DBD?
Jakarta. Penyakit demam berdarah dengue (DBD) marak terjadi di banyak wilayah. Salah satu indikasi DBD adalah penurunan trombosit. Banyak yang mempercayai, jus jambu bisa meningkatkan trombosit yang anjlok. Apakah benar secara medis? Menurut dokter spesialis anak konsultan bidang infeksi dan dan penyakit tropis, Sri Rezeki Hadinegoro, buah jambu biji bukan untuk meningkatkan trombosit pasien DBD. Buah ini sebenarnya sama manfaatnya dengan buah-buahan lain yang kaya nutrisi.