KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Juul Labs, perusahaan rokok elektrik (rokel) berbasis di San Fransisco, Amerika Serikat (AS) berencana melakukan Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) besar-besaran, termasuk angkat kaki dari pasar Eropa dan Asia. Kebijakan diambil sebagai bagian dari upaya perusahaan mengubah arah bisnisnya. Melansir Reuters, Selasa (27/8), perusahaan, sebagian dimiliki oleh pembuat Marlboro Altria Group Inc, berencana untuk memberhentikan sekitar 1.200 karyawan, lebih dari setengah tenaga kerjanya, Wall Street Journal melaporkan. Baca Juga: JUL dan JUUL Labs Indonesia kembali terima pesanan baru produk JUUL
Juul berencana keluar dari pasar Asia dan Eropa, ini kata pebisnis lokal
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Juul Labs, perusahaan rokok elektrik (rokel) berbasis di San Fransisco, Amerika Serikat (AS) berencana melakukan Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) besar-besaran, termasuk angkat kaki dari pasar Eropa dan Asia. Kebijakan diambil sebagai bagian dari upaya perusahaan mengubah arah bisnisnya. Melansir Reuters, Selasa (27/8), perusahaan, sebagian dimiliki oleh pembuat Marlboro Altria Group Inc, berencana untuk memberhentikan sekitar 1.200 karyawan, lebih dari setengah tenaga kerjanya, Wall Street Journal melaporkan. Baca Juga: JUL dan JUUL Labs Indonesia kembali terima pesanan baru produk JUUL