Para nasabah yang dananya tersangkut di saving plan Jiwasraya bisa bernafas lega.Perusahaan asuransi ini mulai membayarkan dana saving plan yang sempat tertunggak. Dananya berasal dari surat utang jangka menengah atau medium term note (MTN) senilai Rp 500 miliar yang baru terbit. Nasabah yang memilih memperpanjang (roll over) jangka waktu saving plan mereka juga bisa tidur nyenyak. Dana segar MTN itu memberi modal awal yang signifikan bagi Jiwasraya yang tengah memperbaiki kondisi finansialnya. Dibandingkan dengan total nilai saving plan tertunggak yang sebesar Rp 800 miliar, nilai MTN itu mencapai 62%. Kedua, larisnya MTN membuktikan, masih ada pihak-pihak yang percaya kepada Jiwasraya. Meskipun terus disangkal oleh Menteri Rini, bukan tidak mungkin, BUMN-BUMN lain memang turut menopang upaya pemulihan Jiwasraya.
Kabar baik dari Jiwasraya
Para nasabah yang dananya tersangkut di saving plan Jiwasraya bisa bernafas lega.Perusahaan asuransi ini mulai membayarkan dana saving plan yang sempat tertunggak. Dananya berasal dari surat utang jangka menengah atau medium term note (MTN) senilai Rp 500 miliar yang baru terbit. Nasabah yang memilih memperpanjang (roll over) jangka waktu saving plan mereka juga bisa tidur nyenyak. Dana segar MTN itu memberi modal awal yang signifikan bagi Jiwasraya yang tengah memperbaiki kondisi finansialnya. Dibandingkan dengan total nilai saving plan tertunggak yang sebesar Rp 800 miliar, nilai MTN itu mencapai 62%. Kedua, larisnya MTN membuktikan, masih ada pihak-pihak yang percaya kepada Jiwasraya. Meskipun terus disangkal oleh Menteri Rini, bukan tidak mungkin, BUMN-BUMN lain memang turut menopang upaya pemulihan Jiwasraya.