KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump dan Presiden Cina Xi Jinping kemungkinan akan menyelesaikan perjanjian perdagangan di sela-sela KTT Kerjasama Ekonomi Asia-Pasifik (APEC) bulan depan di Chili. Tapi, tanggalnya masih belum pasti. South China Morning Post, Selasa (29/10), mengutip seorang pejabat Gedung Putih yang memberi pengarahan tentang pengaturan jadwal tersebut melaporkan, para pemimpin dari dua ekonomi terbesar dunia itu sementara diagendakan untuk menandatangani kesepakatan perdagangan pada 17 November. "Jika semuanya berjalan lancar," kata pejabat itu seperti dilansir Reuters. Baca Juga: AS dapat memperpanjang penangguhan tarif produk-produk China senilai US$ 34 miliar
Kabarnya, Presiden AS dan China bakal teken perjanjian dagang pada 17 November
KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump dan Presiden Cina Xi Jinping kemungkinan akan menyelesaikan perjanjian perdagangan di sela-sela KTT Kerjasama Ekonomi Asia-Pasifik (APEC) bulan depan di Chili. Tapi, tanggalnya masih belum pasti. South China Morning Post, Selasa (29/10), mengutip seorang pejabat Gedung Putih yang memberi pengarahan tentang pengaturan jadwal tersebut melaporkan, para pemimpin dari dua ekonomi terbesar dunia itu sementara diagendakan untuk menandatangani kesepakatan perdagangan pada 17 November. "Jika semuanya berjalan lancar," kata pejabat itu seperti dilansir Reuters. Baca Juga: AS dapat memperpanjang penangguhan tarif produk-produk China senilai US$ 34 miliar