KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten produsen kabel, PT Kabelindo Murni Tbk (KBLM) mengandalkan penjualan kabel listrik bertegangan rendah (low voltage) di tahun ini. Proyeksinya kontribusi kabel listrik bertegangan rendah ini sebesar 75% hingga 80% ke pendapatan di 2021. Sebelumnya Kabelindo melihat bahwa produk low voltage dan building wire merupakan peluang yang tidak tergantikan karena dari sisi kuantitas dan permintaan pasar masih menjanjikan. Tipe ini tetap memiliki permintaan di tengah pandemi karena industri, perumahan, proyek swasta tetap berjalan, tanpa ketergantungan pemerintah. Ditektur KBLM, Petrus Nugroho menjelaskan gambaran bisnis Kabelindo Murni di awal tahun ini masih sama jika dibandingkan dengan 2020.
Kabelindo Murni (KBLM) masih jagokan penjualan kabel low voltage di 2021
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten produsen kabel, PT Kabelindo Murni Tbk (KBLM) mengandalkan penjualan kabel listrik bertegangan rendah (low voltage) di tahun ini. Proyeksinya kontribusi kabel listrik bertegangan rendah ini sebesar 75% hingga 80% ke pendapatan di 2021. Sebelumnya Kabelindo melihat bahwa produk low voltage dan building wire merupakan peluang yang tidak tergantikan karena dari sisi kuantitas dan permintaan pasar masih menjanjikan. Tipe ini tetap memiliki permintaan di tengah pandemi karena industri, perumahan, proyek swasta tetap berjalan, tanpa ketergantungan pemerintah. Ditektur KBLM, Petrus Nugroho menjelaskan gambaran bisnis Kabelindo Murni di awal tahun ini masih sama jika dibandingkan dengan 2020.