KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo resmi mengumumkan Kabinet Indonesia Maju pagi ini Rabu (23/10). Berbeda dengan Kabinet Kerja, kini terdapat sejumlah kementerian yang berubah. Pada Kabinet Indonesia Maju, Presiden Joko Widodo masih menempatkan empat Menteri Koordinator. Satu Menteri Koordinator berubah nama. Sebelumnya Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman berganti menjadi Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi. Namun, jabatan tersebut masih diisi oleh Luhut Binsar Pandjaitan.
Kabinet Indonesia Maju dilantik hari ini, ada beberapa kementerian yang berubah
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo resmi mengumumkan Kabinet Indonesia Maju pagi ini Rabu (23/10). Berbeda dengan Kabinet Kerja, kini terdapat sejumlah kementerian yang berubah. Pada Kabinet Indonesia Maju, Presiden Joko Widodo masih menempatkan empat Menteri Koordinator. Satu Menteri Koordinator berubah nama. Sebelumnya Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman berganti menjadi Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi. Namun, jabatan tersebut masih diisi oleh Luhut Binsar Pandjaitan.