KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indonesia dan Amerika Serikat telah menjalin perekonomian sejak lama. Namun, hubungan ini dinilai perlu dorongan agar lebih baik. Menurut laporan yang diterbitkan oleh the U.S. Chamber of Commerce dan the American Chamber of Commerce in lndonesia (AmCham), ada tiga hal penting bagi lndonesia untuk dapat mencapai potensi ekonomi. Ketiganya, strategi nasional yang jelas, investasi asing jangka panjang, dan pembangunan infrastruktur. Brian Arnold, Presiden AmCham lndonesia bilang, pihaknya telah mengkaji kondisi ekonomi dan kebijakan yang diambil untuk mendukung pertumbuhan investasi maupun perekonomian. Menurutnya, tidak ada yang meragukan potensi ekonomi Indonesia.
Kadin AS: Banyak aturan membatasi investasi di RI
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indonesia dan Amerika Serikat telah menjalin perekonomian sejak lama. Namun, hubungan ini dinilai perlu dorongan agar lebih baik. Menurut laporan yang diterbitkan oleh the U.S. Chamber of Commerce dan the American Chamber of Commerce in lndonesia (AmCham), ada tiga hal penting bagi lndonesia untuk dapat mencapai potensi ekonomi. Ketiganya, strategi nasional yang jelas, investasi asing jangka panjang, dan pembangunan infrastruktur. Brian Arnold, Presiden AmCham lndonesia bilang, pihaknya telah mengkaji kondisi ekonomi dan kebijakan yang diambil untuk mendukung pertumbuhan investasi maupun perekonomian. Menurutnya, tidak ada yang meragukan potensi ekonomi Indonesia.