KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia memproyeksi program vaksinasi gotong royong akan dimulai pada Mei tahun ini. Hal ini sesuai dengan kedatangan vaksin Sinopharm yang direncanakan tiba pada akhir April. "Menurut Bio Farma vaksin akan tiba minggu ke 4 April jenis sinopharm secara bertahap. Jadi estimasi kami bulan Mei sudah bisa mulai vaksinasinya," ujar Wakil Ketua Umum Ketua Kadin Bidang Hubungan Internasional Shinta Widjaja Kamdani kepada Kontan.co.id, Selasa (20/4). Baca Juga: Kadin: 17.387 Perusahaan telah mendaftar vaksinasi gotong royong
Kadin estimasi vaksinasi gotong royong dimulai pada Mei
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia memproyeksi program vaksinasi gotong royong akan dimulai pada Mei tahun ini. Hal ini sesuai dengan kedatangan vaksin Sinopharm yang direncanakan tiba pada akhir April. "Menurut Bio Farma vaksin akan tiba minggu ke 4 April jenis sinopharm secara bertahap. Jadi estimasi kami bulan Mei sudah bisa mulai vaksinasinya," ujar Wakil Ketua Umum Ketua Kadin Bidang Hubungan Internasional Shinta Widjaja Kamdani kepada Kontan.co.id, Selasa (20/4). Baca Juga: Kadin: 17.387 Perusahaan telah mendaftar vaksinasi gotong royong