BANDUNG. PT Kereta Api Indonesia (KAI) kembali mengoperasikan Kereta Rel Diesel (KRD) Patas Cicalengka-Bandung-Padalarang pulang pergi (PP) mulai Kamis (5/5). "Permintaan masyarakat untuk layanan KRD Patas cukup tinggi, sehingga hari ini kami operasikan kembali untuk relasi Cicalengka-Bandung-Padalarang," kata Kepala Humas PTKA Daop II Bandung Zunerfin di Bandung, Kamis. Jadwal perjalanan KRD Patas yang sempat ditiadakan sejak dua tahun lalu itu beroperasi pada Senin hingga Jumlat dengan berangkat dari Stsion Kiaracondong Bandung pukul 05.40 WIB ke Stasun Cicalengka. Sedangkan dari Cicalengka berangkat pukul 06.45 WIB.
KAI operasikan kembali KRD Cicalengka-Padalarang
BANDUNG. PT Kereta Api Indonesia (KAI) kembali mengoperasikan Kereta Rel Diesel (KRD) Patas Cicalengka-Bandung-Padalarang pulang pergi (PP) mulai Kamis (5/5). "Permintaan masyarakat untuk layanan KRD Patas cukup tinggi, sehingga hari ini kami operasikan kembali untuk relasi Cicalengka-Bandung-Padalarang," kata Kepala Humas PTKA Daop II Bandung Zunerfin di Bandung, Kamis. Jadwal perjalanan KRD Patas yang sempat ditiadakan sejak dua tahun lalu itu beroperasi pada Senin hingga Jumlat dengan berangkat dari Stsion Kiaracondong Bandung pukul 05.40 WIB ke Stasun Cicalengka. Sedangkan dari Cicalengka berangkat pukul 06.45 WIB.