SEMARANG. PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daerah Operasi IV Semarang berencana menambah dua rute perjalanan baru kereta api (KA), yakni relasi Bandung dan Surabaya. "Untuk relasi Semarang-Bandung, rencananya dilayani oleh KA Ciremai yang selama ini melayani rute Bandung-Cirebon PP," kata Kepala Humas PT KAI Semarang Edy Kuswoyo di Semarang, Kamis (15/9). Menurut dia, relasi baru Semarang-Bandung PPĀ merupakan perpanjangan dari rute KA Ciremai, mengingat selama ini penumpang yang akan bepergian di rute itu hanya dilayani KA Harina.
KAI Semarang tambah dua rute baru kereta
SEMARANG. PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daerah Operasi IV Semarang berencana menambah dua rute perjalanan baru kereta api (KA), yakni relasi Bandung dan Surabaya. "Untuk relasi Semarang-Bandung, rencananya dilayani oleh KA Ciremai yang selama ini melayani rute Bandung-Cirebon PP," kata Kepala Humas PT KAI Semarang Edy Kuswoyo di Semarang, Kamis (15/9). Menurut dia, relasi baru Semarang-Bandung PPĀ merupakan perpanjangan dari rute KA Ciremai, mengingat selama ini penumpang yang akan bepergian di rute itu hanya dilayani KA Harina.