KONTAN.CO.ID - TAIPEI. Angkatan Laut Amerika Serikat (AS) mengatakan pada hari Kamis (14/5) bahwa mereka telah berlayar dengan kapal perusak berpeluru kendali melalui Selat Taiwan yang sensitif. Pelayaran itu dilakukan seminggu sebelum pelantikan Presiden Taiwan Tsai Ing-wen untuk jabatan kedua di tengah meningkatnya ketegangan dengan China. Baca Juga: Ratusan kapal Tiongkok diduga terlibat dalam pengerukan ilegal di Laut China Selatan
Kapal perang AS kembali berlayar di Selat Taiwan sepekan jelang pelantikan presiden
KONTAN.CO.ID - TAIPEI. Angkatan Laut Amerika Serikat (AS) mengatakan pada hari Kamis (14/5) bahwa mereka telah berlayar dengan kapal perusak berpeluru kendali melalui Selat Taiwan yang sensitif. Pelayaran itu dilakukan seminggu sebelum pelantikan Presiden Taiwan Tsai Ing-wen untuk jabatan kedua di tengah meningkatnya ketegangan dengan China. Baca Juga: Ratusan kapal Tiongkok diduga terlibat dalam pengerukan ilegal di Laut China Selatan