KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Langkah PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN) untuk memisahkan atau spin off bisnis syariahnya belum terang benderang. BTN akan lebih dulu mengakuisisi bank syariah untuk menjadi cangkang BTN Syariah nantinya. Menteri BUMN Erick Thohir mengatakan, pihaknya juga belum mendapat informasi terbaru terkait langkah BTN tersebut. Ia baru akan mendapat laporan dari manajemen BTN pada minggu ini. “Saya lagi nunggu laporan dari Pak Dirut minggu ini. Minggu ini, laporannya minggu ini,” ujar Erick, Selasa (15/1).
Kapan Spin Off BTN Syariah Kelar? Menteri BUMN Tunggu Laporan Dirut Minggu Ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Langkah PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN) untuk memisahkan atau spin off bisnis syariahnya belum terang benderang. BTN akan lebih dulu mengakuisisi bank syariah untuk menjadi cangkang BTN Syariah nantinya. Menteri BUMN Erick Thohir mengatakan, pihaknya juga belum mendapat informasi terbaru terkait langkah BTN tersebut. Ia baru akan mendapat laporan dari manajemen BTN pada minggu ini. “Saya lagi nunggu laporan dari Pak Dirut minggu ini. Minggu ini, laporannya minggu ini,” ujar Erick, Selasa (15/1).