KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Banyak yang menanti-nanti kapan tanggal merah 2022. Ini menjadi momen yang dinanti-nantikan, baik untuk beristirahat sejenak dari rutinitas kerja maupun menyusun jadwal perjalanan dan merencanakan cuti untuk bepergian. Sayangnya, usai hari libur nasional HUT ke-77 RI pada Rabu (17/8/2022), tidak ada lagi hari libur nasional yang jatuh pada pertengahan pekan. Hal ini sebagaimana tercantum dalam Surat Keputusan Bersama (SKB) tiga menteri, meliputi Menteri Agama (Menag), Menteri Ketenagakerjaan (Menaker), serta Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menteri PAN-RB).
Kapan Tanggal Merah 2022? Bulan Oktober Bisa Jadi Long Weekend
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Banyak yang menanti-nanti kapan tanggal merah 2022. Ini menjadi momen yang dinanti-nantikan, baik untuk beristirahat sejenak dari rutinitas kerja maupun menyusun jadwal perjalanan dan merencanakan cuti untuk bepergian. Sayangnya, usai hari libur nasional HUT ke-77 RI pada Rabu (17/8/2022), tidak ada lagi hari libur nasional yang jatuh pada pertengahan pekan. Hal ini sebagaimana tercantum dalam Surat Keputusan Bersama (SKB) tiga menteri, meliputi Menteri Agama (Menag), Menteri Ketenagakerjaan (Menaker), serta Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menteri PAN-RB).