KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyampaikan dirinya mewakili Polri meminta maaf apabila anggotanya pernah menyakiti hati masyarakat. Permintaan maaf tersebut Sigit sampaikan dalam perayaan HUT ke-77 Bhayangkara di Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Sabtu (1/7/2023). "Dengan segala kerendahan hati, kami mengucapkan permohonan maaf atas perbuatan yang menyakiti hati masyarakat," ujar Sigit.
Kapolri Ucapkan Permohonan Maaf Atas Perbuatan yang Menyakiti Hati Masyarakat
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyampaikan dirinya mewakili Polri meminta maaf apabila anggotanya pernah menyakiti hati masyarakat. Permintaan maaf tersebut Sigit sampaikan dalam perayaan HUT ke-77 Bhayangkara di Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Sabtu (1/7/2023). "Dengan segala kerendahan hati, kami mengucapkan permohonan maaf atas perbuatan yang menyakiti hati masyarakat," ujar Sigit.