KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sekitar 300 orang Tenaga Kerja Asing (TKA) dari China pekerja PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) belum kembali ke Indonesia. Sebelumnya pegawai tersebut kembali ke China untuk merayakan imlek. Namun, karena ada perkembangan virus corona membuat pekerja tersebut belum bisa kembali. Baca Juga: Berikut jumlah pasien yang diduga terpapar virus corona hingga 30 Januari 2020
Karena wabah corona, 300 pekerja kereta cepat asal China belum balik ke Indonesia
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sekitar 300 orang Tenaga Kerja Asing (TKA) dari China pekerja PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) belum kembali ke Indonesia. Sebelumnya pegawai tersebut kembali ke China untuk merayakan imlek. Namun, karena ada perkembangan virus corona membuat pekerja tersebut belum bisa kembali. Baca Juga: Berikut jumlah pasien yang diduga terpapar virus corona hingga 30 Januari 2020