KONTAN.CO.ID - Jumlah infeksi virus corona akhirnya menembus angka 50 juta pada hari Minggu (8/11) berdasarkan penghitungan Reuters. Serangan gelombang kedua pada sebulan terakhir menyumbang seperempat dari total kasus. Reuters mencatat bulan Oktober menjadi bulan terburuk sepanjang pandemi terjadi. Pada bulan lalu, AS sukses jadi negara pertama yang mencatat 100.000 kasus harian, lonjakan kasus di Eropa juga menyumbang angka yang sangat besar. Rata-rata dalam tujuh hari terkahir menunjukkan infeksi harian global meningkat lebih dari 540.000 kasus. Sementara sudah lebih dari 1,25 juta orang meninggal karena penyakit pernafasan ini.
Kasus corona global akhirnya tembus 50 juta, Oktober jadi bulan terburuk
KONTAN.CO.ID - Jumlah infeksi virus corona akhirnya menembus angka 50 juta pada hari Minggu (8/11) berdasarkan penghitungan Reuters. Serangan gelombang kedua pada sebulan terakhir menyumbang seperempat dari total kasus. Reuters mencatat bulan Oktober menjadi bulan terburuk sepanjang pandemi terjadi. Pada bulan lalu, AS sukses jadi negara pertama yang mencatat 100.000 kasus harian, lonjakan kasus di Eropa juga menyumbang angka yang sangat besar. Rata-rata dalam tujuh hari terkahir menunjukkan infeksi harian global meningkat lebih dari 540.000 kasus. Sementara sudah lebih dari 1,25 juta orang meninggal karena penyakit pernafasan ini.