KONTAN.CO.ID - HANOI. Vietnam melaporkan 10 infeksi Covid-19 baru dan dua kematian pada Selasa (4/8), dan menjadikan total kasus corona di negara itu bertambah menjadi 652 orang dengan delapan orang meninggal dunia lantaran ibukota Vietnam, Hanoi mengatakan mereka kekurangan peralatan rapid test untuk mencegah wabah baru. Mengutip Reuters, Selasa (4/8), pengujian yang ditargetkan dan karantina yang ketat membantu Vietnam mengatasi wabah sebelumnya.Tapi kini Vietnam tengah memerangi sejumlah infeksi baru setelah melewati lebih dari tiga bulan tanpa mendeteksi adanya transmisi domestik. Baca Juga: Tak hanya melindungi dari corona, masker wajah pintar ini bisa menerjemahkan bahasa
Kasus corona meningkat di Vietnam, Hanoi kekurangan alat rapid test
KONTAN.CO.ID - HANOI. Vietnam melaporkan 10 infeksi Covid-19 baru dan dua kematian pada Selasa (4/8), dan menjadikan total kasus corona di negara itu bertambah menjadi 652 orang dengan delapan orang meninggal dunia lantaran ibukota Vietnam, Hanoi mengatakan mereka kekurangan peralatan rapid test untuk mencegah wabah baru. Mengutip Reuters, Selasa (4/8), pengujian yang ditargetkan dan karantina yang ketat membantu Vietnam mengatasi wabah sebelumnya.Tapi kini Vietnam tengah memerangi sejumlah infeksi baru setelah melewati lebih dari tiga bulan tanpa mendeteksi adanya transmisi domestik. Baca Juga: Tak hanya melindungi dari corona, masker wajah pintar ini bisa menerjemahkan bahasa