KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kejaksaan Agung (Kejagung) memeriksa 3 orang saksi terkait dengan Perkara Dugaan Tindak Pidana Korupsi pada Proyek Pembangunan Pabrik Blast Furnace oleh PT Krakatau Steel Tbk (KRAS) pada tahun 2011. Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejagung Ketut Sumedana menyampaikan, saksi-saksi yang diperiksa yaitu NM selaku Kepala Departemen BUMN & NIA. Divisi Pembiayaan Dia (Job Title : AVP) LPEI. Lalu, RFL selaku Kepala Divisi Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) dan DLH selaku Kepala Divisi II & Specialist Mention LPEI.
Kasus Proyek Blast Furnace Krakatau Steel, Kejagung Periksa Pegawai LPEI
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kejaksaan Agung (Kejagung) memeriksa 3 orang saksi terkait dengan Perkara Dugaan Tindak Pidana Korupsi pada Proyek Pembangunan Pabrik Blast Furnace oleh PT Krakatau Steel Tbk (KRAS) pada tahun 2011. Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejagung Ketut Sumedana menyampaikan, saksi-saksi yang diperiksa yaitu NM selaku Kepala Departemen BUMN & NIA. Divisi Pembiayaan Dia (Job Title : AVP) LPEI. Lalu, RFL selaku Kepala Divisi Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) dan DLH selaku Kepala Divisi II & Specialist Mention LPEI.