KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) berkolaborasi dengan Komisi Keselamatan Jalan Terowongan dan Jembatan (KKJTJ) Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat melakukan pengujian rancang bangunan dan pengujian keamanan serta kelayakan jembatan dan terowongan yang ada pada jalur Kereta Api Cepat Jakarta Bandung. KKJTJ akan melakukan pengujian kamanan dan kelayakan untuk memastikan bahwa bangunan tersebut sesuai dengan rancangan bangunan yang telah diuji sebelumnya. Sertifikasi ini dilakukan berdasarkan inspeksi yang dilakukan oleh KKJTJ terhadap progress kontruksi yang sudah dilangsungkan pada jembatan-jembatan di sepanjang trase KCJB.
KCIC-Kementerian PUPR Uji Rancang Bangun dan Terowongan Kereta Cepat Jakarta-Bandung
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) berkolaborasi dengan Komisi Keselamatan Jalan Terowongan dan Jembatan (KKJTJ) Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat melakukan pengujian rancang bangunan dan pengujian keamanan serta kelayakan jembatan dan terowongan yang ada pada jalur Kereta Api Cepat Jakarta Bandung. KKJTJ akan melakukan pengujian kamanan dan kelayakan untuk memastikan bahwa bangunan tersebut sesuai dengan rancangan bangunan yang telah diuji sebelumnya. Sertifikasi ini dilakukan berdasarkan inspeksi yang dilakukan oleh KKJTJ terhadap progress kontruksi yang sudah dilangsungkan pada jembatan-jembatan di sepanjang trase KCJB.