PARIS. Kebakaran hutan besar melanda bagian selatan Prancis. Dalam semalam, sekitar 10.000 orang terpaksa meninggalkan hunian, dievakuasi ke tempat yang lebih aman. Ratusan petugas pemadam kebakaran dikerahkan ke kawasan dekat Bormes-les-Mimoses, Provence-Alpes-Côte d'Azur. Kebakaran tersebut memanggang 4.000 hektare lahan sepanjang pesisi Mediterania. "Evakuasi setidaknya 10.000 orang setelah ada perluasan wilayah kebakaran," kata seorang sumber pada AFP. Dia bilang, jumlah warga yang dievakuasi bejibun karena kawasan ini lebih ramai dua-tiga kali lipat di musim panas.
Kebakaran besar Prancis, 10.000 orang dievakuasi
PARIS. Kebakaran hutan besar melanda bagian selatan Prancis. Dalam semalam, sekitar 10.000 orang terpaksa meninggalkan hunian, dievakuasi ke tempat yang lebih aman. Ratusan petugas pemadam kebakaran dikerahkan ke kawasan dekat Bormes-les-Mimoses, Provence-Alpes-Côte d'Azur. Kebakaran tersebut memanggang 4.000 hektare lahan sepanjang pesisi Mediterania. "Evakuasi setidaknya 10.000 orang setelah ada perluasan wilayah kebakaran," kata seorang sumber pada AFP. Dia bilang, jumlah warga yang dievakuasi bejibun karena kawasan ini lebih ramai dua-tiga kali lipat di musim panas.