KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Terjadi kebakaran Kapal Motor Penumpang (KMP) Royce 1 saat berlayar di Selat Sunda, atau di perairan Merak pada Sabtu (6/5/2023). Kapal tersebut berangkat dari Pelabuhan Merak menuju Bakauheni Lampung. Hingga berita ini diturunkan, belum diketahui pasti penyebab kebakaran dan ada tidaknya korban dari insiden tersebut. Sementara itu, menurut Corporate Secretary PT ASDP Indonesia Ferry (Persero), Shelvy Arifin, kebakaran menimpa di KMP Royce 1 milik PT DLB pada pukul 15.45 WIB.
Kebakaran Kapal Penyeberangan KMP Royce I di Perairan Selat Sunda
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Terjadi kebakaran Kapal Motor Penumpang (KMP) Royce 1 saat berlayar di Selat Sunda, atau di perairan Merak pada Sabtu (6/5/2023). Kapal tersebut berangkat dari Pelabuhan Merak menuju Bakauheni Lampung. Hingga berita ini diturunkan, belum diketahui pasti penyebab kebakaran dan ada tidaknya korban dari insiden tersebut. Sementara itu, menurut Corporate Secretary PT ASDP Indonesia Ferry (Persero), Shelvy Arifin, kebakaran menimpa di KMP Royce 1 milik PT DLB pada pukul 15.45 WIB.