KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Asosiasi Aneka Industri Keramik Indonesia (ASAKI) mengungkapkan jika program pemberantasan truk Over Dimension dan Over Loading alias ODOL resmi diimplementasikan di 2023, siap-siap saja harga keramik bakal naik. Ketua Umum Asaki Edy Susanto mengapresiasi langkah pemerintah yang menunda implementasi zero ODOL yang awalnya akan efektif di 2021 diundur menjadi Januari 2023. Baca Juga: Respon Permintaan Pasar, Arwana Citramulia Akan Memproduksi Keramik Kelas Atas
Kebijakan pemberantasan truk ODOL akan membuat harga keramik naik di 2023
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Asosiasi Aneka Industri Keramik Indonesia (ASAKI) mengungkapkan jika program pemberantasan truk Over Dimension dan Over Loading alias ODOL resmi diimplementasikan di 2023, siap-siap saja harga keramik bakal naik. Ketua Umum Asaki Edy Susanto mengapresiasi langkah pemerintah yang menunda implementasi zero ODOL yang awalnya akan efektif di 2021 diundur menjadi Januari 2023. Baca Juga: Respon Permintaan Pasar, Arwana Citramulia Akan Memproduksi Keramik Kelas Atas