KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memastikan akan tetap memberikan insentif fiskal bagi sektor perumahan, pada tahun 2024. Bendahara negara ini mengungkapkan, insentif fiskal yang diberikan berupa pajak pertambahan nilai (PPN) yang ditanggung pemerintah (DTP) atas penyerahan rumah tapak dan satin rumah susun dalam masa pajak Januari 2024 hingga Desember 2024. Mengingat kebijakan ini sudah pernah diberikan pada tahun 2023 dan belranjut tahun ini, maka kata Sri Mulyani, ada perpindahan tahun anggaran.
Kebijakan PPN DTP Pembelian Rumah Dilanjutkan, Sri Mulyani Segera Terbitkan PMK
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memastikan akan tetap memberikan insentif fiskal bagi sektor perumahan, pada tahun 2024. Bendahara negara ini mengungkapkan, insentif fiskal yang diberikan berupa pajak pertambahan nilai (PPN) yang ditanggung pemerintah (DTP) atas penyerahan rumah tapak dan satin rumah susun dalam masa pajak Januari 2024 hingga Desember 2024. Mengingat kebijakan ini sudah pernah diberikan pada tahun 2023 dan belranjut tahun ini, maka kata Sri Mulyani, ada perpindahan tahun anggaran.