KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Iklim investasi smelter berpotensi mengalami penurunan akibat inkonsistensi kebijakan pemerintah. Merujuk data pemerintah, realisasi investasi melter mineral hingga kuartal III 2023 mencapai Rp 151,7 triliun. Jumlah ini ditopang investasi smelter nikel mencapai Rp 97 triliun, disusul investasi smelter tembaga sebesar Rp 47,6 triliun dan smelter bauksit sebesar Rp 7,1 triliun. Sekjen Asosiasi Perusahaan Industri Pengolahan dan Pemurnian (AP3I) Haykal Hubeis mengungkapkan, secara umum ada beberapa faktor yang bisa mempengaruhi tren investasi smelter.
Kebijakan Tidak Konsisten, Investasi Smelter Terpengaruh
KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Iklim investasi smelter berpotensi mengalami penurunan akibat inkonsistensi kebijakan pemerintah. Merujuk data pemerintah, realisasi investasi melter mineral hingga kuartal III 2023 mencapai Rp 151,7 triliun. Jumlah ini ditopang investasi smelter nikel mencapai Rp 97 triliun, disusul investasi smelter tembaga sebesar Rp 47,6 triliun dan smelter bauksit sebesar Rp 7,1 triliun. Sekjen Asosiasi Perusahaan Industri Pengolahan dan Pemurnian (AP3I) Haykal Hubeis mengungkapkan, secara umum ada beberapa faktor yang bisa mempengaruhi tren investasi smelter.