KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Survei Bank Indonesia (BI) menyimpulkan bahwa kebutuhan pembiayaan korporasi pada September 2020 meningkat dibandingkan bulan sebelumnya (Agustus 2020). Menurut Direktur Keuangan PT Adhi Karya (Persero) Tbk Agung Dharmawan bilang bahwa kebutuhan pendanaan pasti telah terencana. "Kalau sampai bahasa cukup tinggi mungkin bukan begitu, karena semua sudah terencana," ujarnya kepada kontan.co.id, Senin (19/10). Kendati begitu, ia mengakui bahwa dari sektor konstruksi secara besaran kebutuhan proyek, kebutuhan modal kerja, dan investasi akan lebih meningkat di semester II ini. Terlebih di semester kedua ini optimisme mulai meningkat sehingga proyek-proyek sudah mulai terlihat geliatnya.
Kebutuhan pendanaan korporasi naik, ini kata pengusaha konstruksi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Survei Bank Indonesia (BI) menyimpulkan bahwa kebutuhan pembiayaan korporasi pada September 2020 meningkat dibandingkan bulan sebelumnya (Agustus 2020). Menurut Direktur Keuangan PT Adhi Karya (Persero) Tbk Agung Dharmawan bilang bahwa kebutuhan pendanaan pasti telah terencana. "Kalau sampai bahasa cukup tinggi mungkin bukan begitu, karena semua sudah terencana," ujarnya kepada kontan.co.id, Senin (19/10). Kendati begitu, ia mengakui bahwa dari sektor konstruksi secara besaran kebutuhan proyek, kebutuhan modal kerja, dan investasi akan lebih meningkat di semester II ini. Terlebih di semester kedua ini optimisme mulai meningkat sehingga proyek-proyek sudah mulai terlihat geliatnya.