JAKARTA. Kejaksaan Agung dikabarkan mengekstradisi dan mengeksekusi terpidana kasus Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI) Adrian Kiki Ariawan, Rabu (22/1/2014) malam. "Ekstradisi dan Eksekusi Terpidana Adrian Kiki Ariawan yang telah di serahterimakan dari Pemeritah Australia kepada Pemerintah Indonesia yang dipimpin Tim Terpadu pemburu koruptor, malam ini, Rabu, 22 Januari 2014, pukul 22.00 Wib," kata Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejaksaan Agung, Setia Untung Arimuladi di Kejaksaan Agung, Jakarta Selatan. Adrian Kiki diterbangkan dari Australia ke Indonesia mengunakan pesawat Garuda dan saat ini sedang dalam perjalanan dari Bandara Soekarno Hatta ke Kejaksaan Agung.
Kejagung eksekusi terpidana BLBI Adrian Kiki
JAKARTA. Kejaksaan Agung dikabarkan mengekstradisi dan mengeksekusi terpidana kasus Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI) Adrian Kiki Ariawan, Rabu (22/1/2014) malam. "Ekstradisi dan Eksekusi Terpidana Adrian Kiki Ariawan yang telah di serahterimakan dari Pemeritah Australia kepada Pemerintah Indonesia yang dipimpin Tim Terpadu pemburu koruptor, malam ini, Rabu, 22 Januari 2014, pukul 22.00 Wib," kata Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejaksaan Agung, Setia Untung Arimuladi di Kejaksaan Agung, Jakarta Selatan. Adrian Kiki diterbangkan dari Australia ke Indonesia mengunakan pesawat Garuda dan saat ini sedang dalam perjalanan dari Bandara Soekarno Hatta ke Kejaksaan Agung.