KONTAN.CO.ID - PARIS. Kantor kejaksaan Paris mengonfirmasi bahwa mereka sedang menyelidiki transaksi keuangan yang melibatkan miliarder sekaligus pemilik LVMH Bernard Arnault dan pengusaha Rusia Nikolai Sarkisov. Hal ini menegaskan pembukaan penyelidikan awal, yang di Perancis tidak serta merta menyiratkan adanya kesalahan yang dilakukan pihak-pihak terkait, yang menerapkan asas praduga tak bersalah. Juru bicara Arnault menolak berkomentar. Sarkisov tidak dapat segera dihubungi untuk memberikan komentar.
Kejaksaan Paris Selidiki Transaksi Orang Terkaya Prancis dengan Pengusaha Rusia
KONTAN.CO.ID - PARIS. Kantor kejaksaan Paris mengonfirmasi bahwa mereka sedang menyelidiki transaksi keuangan yang melibatkan miliarder sekaligus pemilik LVMH Bernard Arnault dan pengusaha Rusia Nikolai Sarkisov. Hal ini menegaskan pembukaan penyelidikan awal, yang di Perancis tidak serta merta menyiratkan adanya kesalahan yang dilakukan pihak-pihak terkait, yang menerapkan asas praduga tak bersalah. Juru bicara Arnault menolak berkomentar. Sarkisov tidak dapat segera dihubungi untuk memberikan komentar.