KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Perdagangan (Kemdag) ingin Kementerian Perindustrian (Kemperin) mempertimbangkan rekomendasi skema impor gula mentah pada semester 2 2018 dikembalikan pada periode semester ketimbang kuartalan. Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri Kementerian Perdagangan Oke Nurwan menjelaskan, sejak Juli pengusaha telah mengajukan izin impor gula mentah berdasarkan periode triwulan. Namun pengusaha importir sesungguhnya terbebani secara logistik dan timing sehingga pihak Kemdag ingin menegosiasikan rekomendasi tersebut dengan Kemperin. "Kemperin minta kuartal, Kemendag nego minta semester," kata Oke, Selasa (17/7).
Kemdag rayu Kemperin perihal rekomendasi skema impor gula
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Perdagangan (Kemdag) ingin Kementerian Perindustrian (Kemperin) mempertimbangkan rekomendasi skema impor gula mentah pada semester 2 2018 dikembalikan pada periode semester ketimbang kuartalan. Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri Kementerian Perdagangan Oke Nurwan menjelaskan, sejak Juli pengusaha telah mengajukan izin impor gula mentah berdasarkan periode triwulan. Namun pengusaha importir sesungguhnya terbebani secara logistik dan timing sehingga pihak Kemdag ingin menegosiasikan rekomendasi tersebut dengan Kemperin. "Kemperin minta kuartal, Kemendag nego minta semester," kata Oke, Selasa (17/7).