KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menganggarkan Rp 436 miliar untuk subsidi tol laut pada 2020. Anggaran tersebut meningkat 96% dari anggaran tahun lalu yang sekitar Rp 222 triliun. "Tahun ini disediakan Rp 222 miliar, tetapi kita gunakan efisiensi dari berbagai sumber lain, sehingga tahun ini sudah mencapai sekitar Rp 300 miliar," ujar Direktur Lalu Lintas dan Angkutan Laut Kementerian Perhubungan Wisnu Handoko, Jumat (1/11). Baca Juga: Fokus kembangkan properti di Jabodetabek, ini produk teranyar WIKA Realty
Kemenhub kerek anggaran subsidi tol laut hingga 96% menjadi 436 miliar tahun depan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menganggarkan Rp 436 miliar untuk subsidi tol laut pada 2020. Anggaran tersebut meningkat 96% dari anggaran tahun lalu yang sekitar Rp 222 triliun. "Tahun ini disediakan Rp 222 miliar, tetapi kita gunakan efisiensi dari berbagai sumber lain, sehingga tahun ini sudah mencapai sekitar Rp 300 miliar," ujar Direktur Lalu Lintas dan Angkutan Laut Kementerian Perhubungan Wisnu Handoko, Jumat (1/11). Baca Juga: Fokus kembangkan properti di Jabodetabek, ini produk teranyar WIKA Realty