KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menargetkan pemenuhan 10.000 USG pada 10.000 puskesmas dapat tercapai hingga akhir tahun ini. Menteri Kesehatan Budi Gunandi Sadikin mengatakan, per Februari ini Kemenkes telah mendistribusikan 6.000 USG di beberapa puskesmas yang tersebar di Indonesia. "Sekarang sudah ada 6.000 USG, akhir tahun ini semua puskesmas target sudah punya USG," kata Budi dalam agenda Lokapala CISDI Saatnya Berubah di Jakarta Selatan, Rabu (22/2).
Kemenkes Targetkan Pemenuhan 10.000 USG di 10.000 Puskesmas Tercapai di 2023
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menargetkan pemenuhan 10.000 USG pada 10.000 puskesmas dapat tercapai hingga akhir tahun ini. Menteri Kesehatan Budi Gunandi Sadikin mengatakan, per Februari ini Kemenkes telah mendistribusikan 6.000 USG di beberapa puskesmas yang tersebar di Indonesia. "Sekarang sudah ada 6.000 USG, akhir tahun ini semua puskesmas target sudah punya USG," kata Budi dalam agenda Lokapala CISDI Saatnya Berubah di Jakarta Selatan, Rabu (22/2).