KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Inspektorat Jenderal (Itjen) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mengaku belum menerima informasi terkait adanya dugaan transaksi janggal yang mencurigakan senilai Rp 300 triliun dari pegawai Kemenkeu. "Memang sampai saat ini khususnya Inspektorat Jenderal belum menerima informasinya seperti apa. Nanti akan kami cek," ujar Inspektur Jenderal Awan Nurmawan Nuh dalam Konferensi Pers di Jakarta, Rabu (8/3). Begitu juga dengan Staf Ahli Menteri Keuangan Yustinus Prastowo yang mengatakan bahwa pihaknya belum menerima informasi tersebut sehingga masih enggan berkomentar banyak terkait hal tersebut.
Kemenkeu Buka Suara Terkait Transaksi Janggal Pegawai Kemenkeu Rp 300 Triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Inspektorat Jenderal (Itjen) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mengaku belum menerima informasi terkait adanya dugaan transaksi janggal yang mencurigakan senilai Rp 300 triliun dari pegawai Kemenkeu. "Memang sampai saat ini khususnya Inspektorat Jenderal belum menerima informasinya seperti apa. Nanti akan kami cek," ujar Inspektur Jenderal Awan Nurmawan Nuh dalam Konferensi Pers di Jakarta, Rabu (8/3). Begitu juga dengan Staf Ahli Menteri Keuangan Yustinus Prastowo yang mengatakan bahwa pihaknya belum menerima informasi tersebut sehingga masih enggan berkomentar banyak terkait hal tersebut.