JAKARTA. Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mengucurkan Dana Alokasi Khusus (DAK) sebesar Rp 1,5 miliar untuk mendorong industri kecil menengah (IKM) kerajinan kain tenun.Direktur Jenderal IKM Gati Wibawaningsih mengatakan, bantuan dana tersebut akan digunakan untuk pembangunan gedung dan pusat pembinaan IKM tenun di Sumatera Barat."Kami juga berikan mesin dan peralatan pendukungnya," ujar Gati usai acara Hut Dewan Kerajinan Nasional (Dekranas) ke 37 di Gedung Kriya Dekranas Pusat, Ampera, Jakarta Selatan, Jumat (3/3).
Kemenperin gelontorkan Rp 1,5 M kembangkan tenun
JAKARTA. Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mengucurkan Dana Alokasi Khusus (DAK) sebesar Rp 1,5 miliar untuk mendorong industri kecil menengah (IKM) kerajinan kain tenun.Direktur Jenderal IKM Gati Wibawaningsih mengatakan, bantuan dana tersebut akan digunakan untuk pembangunan gedung dan pusat pembinaan IKM tenun di Sumatera Barat."Kami juga berikan mesin dan peralatan pendukungnya," ujar Gati usai acara Hut Dewan Kerajinan Nasional (Dekranas) ke 37 di Gedung Kriya Dekranas Pusat, Ampera, Jakarta Selatan, Jumat (3/3).