KONTAN.CO.ID - Kementerian Perindustrian bertekad mengembangkan pendidikan vokasi sebagai praktik terbaik (best practice) melalui kemitraan yang link and match antara dunia pendidikan dengan dunia industri. Upaya ini diterapkan di seluruh unit pendidikan vokasi milik Kemenperin, yang meliputi 11 Politeknik, dua Akademi Komunitas, enam SMK-SMTI, dan tiga SMK-SMAK. “Sebagai unit pendidikan dan pelatihan vokasi, satuan kerja Kemenperin memiliki peran sebagai pusat penyedia tenaga kerja industri yang kompeten,” kata Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Industri (BPSDMI) Kemenperin, Masrokhan di Jakarta, Senin (10/7). Kepala BPSDMI mengemukakan, unit pendidikan vokasi Kemenperin yang berlokasi di Padang siap untuk mencetak sumber daya manusia (SDM) industri yang kompeten. “Kamu terus berupaya meningkatkan kualitas dan kuantitas satuan kerja pendidikan dan pelatihan vokasi Kemenperin di seluruh Indonesia, termasuk Padang,” tuturnya.
Kemenperin: SDM Industri Kompeten Dukung Peningkatan Ekonomi Daerah
KONTAN.CO.ID - Kementerian Perindustrian bertekad mengembangkan pendidikan vokasi sebagai praktik terbaik (best practice) melalui kemitraan yang link and match antara dunia pendidikan dengan dunia industri. Upaya ini diterapkan di seluruh unit pendidikan vokasi milik Kemenperin, yang meliputi 11 Politeknik, dua Akademi Komunitas, enam SMK-SMTI, dan tiga SMK-SMAK. “Sebagai unit pendidikan dan pelatihan vokasi, satuan kerja Kemenperin memiliki peran sebagai pusat penyedia tenaga kerja industri yang kompeten,” kata Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Industri (BPSDMI) Kemenperin, Masrokhan di Jakarta, Senin (10/7). Kepala BPSDMI mengemukakan, unit pendidikan vokasi Kemenperin yang berlokasi di Padang siap untuk mencetak sumber daya manusia (SDM) industri yang kompeten. “Kamu terus berupaya meningkatkan kualitas dan kuantitas satuan kerja pendidikan dan pelatihan vokasi Kemenperin di seluruh Indonesia, termasuk Padang,” tuturnya.