KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kasus investasi yang melibatkan perusahaan asuransi pelat merah masih menjadi perhatian. Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) berencana merombak jajaran direksi PT Asabri (Persero). Nantinya kementerian akan memasukkan orang profesional masuk ke manajemen Asabri. Kementerian BUMN berkonsultasi dengan Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto untuk perombakan manajemen ini. “Kami sedang berkoordinasi dan berkonsultasi dengan Menhan,” kata Staf Khusus Menteri BUMN Arya Sinulingga di Jakarta, Kamis (23/1). Baca Juga: Kementerian BUMN godok skema penggabungan dana pensiun BUMN
Kementerian BUMN berniat rombak manajemen Asabri, ada yang akan bertahan?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kasus investasi yang melibatkan perusahaan asuransi pelat merah masih menjadi perhatian. Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) berencana merombak jajaran direksi PT Asabri (Persero). Nantinya kementerian akan memasukkan orang profesional masuk ke manajemen Asabri. Kementerian BUMN berkonsultasi dengan Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto untuk perombakan manajemen ini. “Kami sedang berkoordinasi dan berkonsultasi dengan Menhan,” kata Staf Khusus Menteri BUMN Arya Sinulingga di Jakarta, Kamis (23/1). Baca Juga: Kementerian BUMN godok skema penggabungan dana pensiun BUMN