KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan telah mengindikasi adanya tindakan kriminal dari kasus gagal bayar PT Asuransi Jiwasraya. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati meminta aparat penegak hukum melakukan penanganan masalah ini mulai dari Kepolisian, Kejaksaan Agung dan KPK. Terkait hal tersebut, Staf Khusus Kementerian BUMN Arya Sinulingga mendukung Kemenkeu membawa kasus ini ke jalur hukum. Terlebih, Kemenkeu mengambil keputusan tersebut melalui kajian yang matang. Baca Juga: Buntut kasus Jiwasraya, pengamat: Minat nasabah bergeser ke asuransi swasta
Kementerian BUMN dukung Sri Mulyani laporkan kasus Jiwasraya ke KPK
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan telah mengindikasi adanya tindakan kriminal dari kasus gagal bayar PT Asuransi Jiwasraya. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati meminta aparat penegak hukum melakukan penanganan masalah ini mulai dari Kepolisian, Kejaksaan Agung dan KPK. Terkait hal tersebut, Staf Khusus Kementerian BUMN Arya Sinulingga mendukung Kemenkeu membawa kasus ini ke jalur hukum. Terlebih, Kemenkeu mengambil keputusan tersebut melalui kajian yang matang. Baca Juga: Buntut kasus Jiwasraya, pengamat: Minat nasabah bergeser ke asuransi swasta