KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mengakui target bauran energi baru terbarukan (EBT) sebesar 23% pada 2025 sulit tercapai. Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif mengatakan, masih terdapat sejumlah kendala dalam mendorong EBT. "Di 2025 kita (berpotensi) tidak mencapai bauran. Karena investasi kurang dan masih ada bottleneck," kata Arifin di Gedung Direktorat Jenderal Migas, Jumat (2/8).
Kementerian ESDM Akui Target Bauran EBT 23% di 2025 Sulit Tercapai
KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mengakui target bauran energi baru terbarukan (EBT) sebesar 23% pada 2025 sulit tercapai. Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif mengatakan, masih terdapat sejumlah kendala dalam mendorong EBT. "Di 2025 kita (berpotensi) tidak mencapai bauran. Karena investasi kurang dan masih ada bottleneck," kata Arifin di Gedung Direktorat Jenderal Migas, Jumat (2/8).